Anggota Polsek Samarang Melaksanakan Pengamanan dan Pemantauan Pos Wisata Dalam Rangka Operasi Lilin Lodaya 2024
MangsiJabar - Untuk terciptanya jalur lalu lintas tetap lancar dan meminimalisir kemacetan. Polsek Samarang Polres Garut Jajaran Polda Jabar, Kapolsek Samarang di dampingi Anggota Polsek samarang Polres Garut,
Melaksanakan Kegiatan pengamanan dan pemantauan Pos
Wisata Dalam Rangka Operasi Lilin Lodaya 2024 di wilayah hukum Polsek Samarang, Minggu (29/12/2024).
Pelaksanaan Kegiatan pengamanan dan Pemantauan pos
wisata dalam rangka
Ops Lilin Lodaya 2024, yang lokasinya
di pos pantau wisata wilayah hukum Polsek Samarang, Pukul 12,00 Wib s/d selesai.
Kapolres Garut AKBP. Mochamad Fajar Gemilang., S.I.K.,M.H.,M.I.K.,
di wakili Kapolsek Samarang AKP Hilman Nugraha.,SH.,menjelaskan Telah di laksanakan, pengecekan dan pemantauan di tiap- tiap Pos wisata Kecamatan
samarang dalam rangka Ops lilin.lodaya 2024.
Kapolsek menambahkan. Tempat dan hasil pengecekan pos pantau Wisata samarang. Pos pantau witasa Sasakala, Jumlah pengunjung 74, R2 13, R4 22. Pos pantau witasa sampireun jumlah pengunjung 110, R2 18, R4 30. Wisata kebun mawar pengunjung 89, R214, R4 16. Wisata Ciburial Jumlah pengunjung 16, R2 8, R4 6. Wisata kamojang jumlah pengunjung, R2, R4 nihil.
Hasil yang di capai
Pelaksana Kegiatan.
Memberikan kenyamanan dan kemanan Bagi Masyarakat khususnya Pengunjung Wisata di Wil Hukum Polsek Samarang.
Memberikan hibauwan untuk potensi gangguan kemanan dan ketertiban masyarakat selama natal dan tahun baru 2024, pungkas Kapolsek.
H. Deden S
Posting Komentar